SEMARANG, AYOSEMARANG.COM -- Sebagai langkah antisipasi penyebaran Covid-19, Tim NU Peduli Jawa Tengah melakukan penyemprotan disinfektan di sejumlah pondok pesantren di Kota Semarang dan sekitarnya.
Koordinator Posko NU Peduli Jateng Winarti mengatakan, Penyemprotan disinfektan dilakukan di Ponpes Al Ishlah Tahfidz, Kauman, Mangkangkulon, Ponpes Uswatun Hasanah Putri, Mangkangwetan, Ponpes Darun Najah, Jrakah.
AYO BACA : BMKG Prediksi Kemarau 2020 di Jateng Mulai Mei 2020
Adapula, Ponpes Roudlotut Tholibin, Tugurejo, Ponpes Al Hikmah, Tugurejo, Ponpes Tazkiyatun Nufus, Mangunharjo RT 05 RW 04, SMKNU Ungaran, dan PP Roudlotun Ni'mah, Kalicari, Pedurungan, ujarnya, Rabu (1/4/2020).
Selain Ponpes, rencananya, penyemprotan juga akan dilakukan di sejumlah Masjid dan musala yang dinilai belum pernah sekali pun disemprot diisinfektan.
AYO BACA : Bandel, Satpol PP Tutup Paksa Arena Plays Station di Tlogosari
Adapun selain penyemprotan disinfektan, Tim NU Peduli melakukan pembagian handsanitizer kepada para pengemudi ojek online, sopir angkot, dan pedagang pasar. Adapula pembagian cairan disinfektan untuk warung-warung dan angkot.
NU Peduli, juga akan terus menggalang seluruh kekuatan organisasi, bersama masyarakat luas dalam penanganan korona ini. Setelah ini, tentu NU Peduli juga akan melakukan penguatan ketahanan pangan warga. Karena kasus korona ini juga membawa dampak ekonomi kepada warga, katanya.
Winarti menjelaskan, NU Care-LAZISNU Jawa Tengah melalui Gerakan NU Peduli Cegah Covid-19 menggagas sejumlah program seperti pembagian sembako untuk para dhuafa, maupun makanan sehat untuk pekerja dan duafa.
Bantuan atau donasi saudara-saudara semua dapat disalurkan melalui klik link https://ift.tt/343yuIL, ucapnya.
AYO BACA : Update Covid-19 Jateng: 94 Kasus, 405 PDP, dan 8.556 ODP
"tengah" - Google Berita
April 01, 2020 at 06:15PM
https://ift.tt/2US1SNQ
Cegah Covid-19, Tim NU Peduli Jawa Tengah Giatkan Sejumlah Agenda untuk Masyarakat - ayosemarang.com
"tengah" - Google Berita
https://ift.tt/2STVLJo
Shoes Man Tutorial
Pos News Update
Meme Update
Korean Entertainment News
Japan News Update
No comments:
Post a Comment